Babinsa bersama masyarakat bersihkan saluran air yang mulai tertutup tanah

    Babinsa bersama masyarakat bersihkan saluran air yang mulai tertutup tanah

    Mamasa, - Babinsa Koramil 1428-03/Mambi bersama warga Desa Salukadi Melaksanakan pembersihan Saluran air di sepanjang jalan di Desa SaluKadi kecamatan Bambang Kabupaten Mamasa, Selasa (25/06/2024)

    Babinsa kopda Bambang mengatakan, Musim penghujan telah tiba tingkat kerawanan akan bahaya banjir bisa saja terjadi apa bila saluran air mampet atau tersumbat, untuk itu diperlukan pembersihan saluran.“Tadi kita lakukan pembersihan dan pengerukan”, Ucap Kopda Bambang

    Kopda Bambang juga menambahkan, bahwa tujuan dari pembersihan ini untuk memperlancar air dan antisipasi terjadinya banjir di musim penghujan.“Kalau paritnya bersih otomasi air mengalir lancar dan diharapkan tidak terjadi banjir”, ungkapnya.

    Lanjutnya, membantu dan mengatasi kesulitan dan permasalahan masyarakat melalui kegiatan seperti ini sangat efektif serta membawa dampak yang positif untuk menjalin hubungan kerja sama yang baik.

    “Bila kita mau bersama - sama menjaga serta peduli akan kebersihan lingkungan maka datangnya banjir itu bisa kita cegah”, pungkasnya

    mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Bambalamotu, Perangkat Desa,...

    Artikel Berikutnya

    Bersatu cegah Banjir dan wabah penyakit:...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Korem 142/Tatag Gelar Upacara Bendera Mingguan Bulan Oktober 2024
    Babinsa Kodim Pasangkayu Bersama Warga Gelar Aksi Bersih-bersih Parit Antisipasi Banjir dan DBD
    Cegah Pohon Tumbang, Babinsa Koramil 1401/Majene Bersama Warga Lakukan Penebangan Pohon
    Semangat Gotong Royong: Babinsa Koramil 1418-01/Mamuju Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan

    Ikuti Kami